Kelengkapan 2 Jenis Nakes di SOLOK SUMATERA BARAT

0%

0

Puskesmas Pembantu Lengkap
100,00%

76

Puskesmas Pembantu Belum Lengkap
Keterangan Kelengkapan 2 Jenis Nakes di SOLOK SUMATERA BARAT
     76% - 100% |      51% - 75% |      26% - 50% |      0% - 25%
Keterangan
     Lengkap
     Belum Lengkap

Kembali ke Tampilan Nasional

Terdapat Kekurangan 152 Nakes Untuk Mengisi Kekosongan Pustu di SOLOK SUMATERA BARAT

KabupatenPustuJenisPerawatBidan
ASNNon-ASNTotalASNNon-ASNTotal
SOLOKPUSTU KOTO BARU SELAYOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO GADANG GUGUAK TALANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO GADANG KOTO ANAU BUKIT SILEH IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO GADANG KOTO ANAU BUKIT SILEH IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO GADANG KOTO ANAU BUKIT SILEH IIIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO GAEK GUGUK TALANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO HILALANG SELAYOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO LAWEH BUKIT SILEH IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO SANI SINGKARAK IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO SANI SINGKARAK IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KUNCIR PANINJAUANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU LABUH PANJANG PANINJAUANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU LIMAU LUNGGO BUKIT SILEHPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU LOLO SURIAN IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU LOLO SURIAN IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU MUARO PANEH MUARA PANASPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU MUARO PINGAI PANINGGAHANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU GANTUANG CIRI SELAYOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU GARABAK DATA BATU BAJANJANG IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU GARABAK DATA BATU BAJANJANG IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU PANINGGAHAN PANINGGAHANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUMANI SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU PANYAKALAN TANJUNG BINGKUNGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU PASILIHAN SULIT AIRPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU PIANGGU SUNGAI LASIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SALIMPAT ALAHAN PANJANG IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SALIMPAT ALAHAN PANJANG I IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KOTO LAWEH BUKIT SILEH IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SANIANGBAKA SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SAOK LAWEH TANJUNG BINGKUNGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SARIAK ALAHAN TIGO TALANG BABUNGOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SIBARAMBANG PANINJAUANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SIMANAU BATU BAJANJANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SIMPANG TJ. NAN IV SIMPANG TANJUNG NAN IVPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SIRUKAM SIRUKAMPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SULIT AIR SULIT AIRPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI ABU TALANG BABUNGOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI DURIAN SUNGAI LASIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI JANIAH TALANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI NANAM SUNGAI NANAM IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI NANAM SUNGAI NANAM IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUNGAI NANAM SUNGAI NANAM IIIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SUPAYANG SIRUKAMPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SURIAN SURIAN IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SURIAN SURIAN IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SURIAN SURIAN IIIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TANJUNG BALIK PANINJAUANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TANJUNG BALIK SUMISO BATU BAJANJANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TANJUNG BINGKUNG TANJUNG BINGKUNGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TARUANGTARUANG SUNGAI LASIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU PARAMBAHAN MUARA PANASPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TIKALAK SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU SELAYO SELAYOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU TANJUNG ALAI SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU AIE BATUMBUAK KAYU JAOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU AIE DINGIN ALAHAN PANJANG IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU AIE DINGIN ALAHAN PANJANG IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU AIE LUO SIRUKAMPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU ARIPAN SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU BATANG BARUS KAYU JAOPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU BATU BAJANJANG BUKIT SILEHPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU BATU BANYAK BUKIT SILEHPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU BUKIT KANDUANG SULIT AIRPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU BUKIT TANDANG MUARA PANASPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU CUPAK JUA GAEKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU DILAM MUARA PANASPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU GAUNG TANJUNG BINGKUNGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU GUGUAK SARAI SUNGAI LASIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU JAWI JAWI TALANGPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KACANG SINGKARAKPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KAMPUNG BATU DALAM SIMPANG TANJUNG NAN IV IPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KAMPUNG BATU DALAM SIMPANG TANJUNG NAN IV IIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KAMPUNG BATU DALAM SIMPANG TANJUNG NAN IV IIIPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KATIALO PANINJAUANPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPUSTU KINARI MUARA PANASPuskesmas Pembantu000000
SOLOKPustu SingkarakPuskesmas Pembantu000000
Keterangan
     Sudah Terisi |      Kosong
Standar Ketenagaan Minimal

Berdasarkan Peraturan Pemerintah 28 Tahun 2024, Standar Ketenagaan Minimal (SKM) merupakan salah satu metode penyusunan perencanaan tenaga medis dan tenaga kesehatan melalui pendekatan Institusi. SKM digunakan untuk menghitung kebutuhan tenaga medis dan tenaga kesehatan sesuai dengan standar ketenagaan (jenis dan jumlah) pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang baru atau akan didirikan.


Perhitungan Kekurangan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM

Perhitungan kekurangan tenaga medis dan tenaga kesehatan berdasarkan SKM di Fasilitas Kesehatan yaitu dengan membandingkan tenaga eksisting (bezetting) yang aktif bekerja di fasilitas kesehatan dan terdata di SISDMK dengan standar masing-masing fasilitas kesehatan.
 
 
Perhitungan Kekurangan Tenaga Berdasarkan SKM
 (Kekurangan = standar - eksisting (bezetting))


Standar Ketenagaan Minimal Puskesmas Pembantu

SKM di Puskesmas Pembantu (PUSTU) mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.

Ketenagaan dimaksud merupakan 2 Jenis Tenaga Prioritas di Pustu yaitu perawat dan bidan.


Perbandingan Standar Minimal dengan Jenis Kepegawaian

Perbandingan Standar Minimal dengan Status Kepegawaian merupakan filterisasi status kepegawaian yang dapat digunakan untuk pemanfaatan tertentu. Status kepegawaian dimaksud adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN. Sehingga dalam hal filterisasi data tersebut dapat membandingkan eksisting (bezetting) :

1. Pegawai ASN (PNS dan PPPK); atau

2. SELURUH status pegawai (ASN dan Non ASN).


Persentase Kelengkapan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase kelengkapan tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang SUDAH MEMILIKI tenaga prioritas >= SKM. Puskesmas Pembantu dianggap LENGKAP apabila memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Kelengkapan Puskesmas Pembantu dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Kelengkapan = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Kelengkapan = persentase kelengkapan (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Persentase Tidak Lengkap Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase Belum Lengkap tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang MEMILIKI tenaga prioritas < SKM. Puskesmas Pembantu dianggap BELUM LENGKAP apabila tidak memiliki Puskesmas Pembantu memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Tidak Lengkap = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Tidak Lengkap = persentase tidak lengkap (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu tidak lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Gradasi Pewarnaan Peta

Gradasi warna yang menunjukkan perbedaan nilai berdasarkankelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu dengan menggunakan pewarnaan yang berbeda.

a. Merah = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 0 - 25%

b. Orange = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 26 - 50%

c. Hijau Muda = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 51 - 75%

d. Hijau Tua = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 76 - 100%


Sumber Data

Terdapat beberapa sumber data yang digunakan yaitu:

A. Master Sarana Index (MSI)

Data daftar Puskesmas Pembantu

B. Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK)

Data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan.

C. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2019 Jumlah Standar Ketenagaan Minimal di Pustu


Cut Off Data

Cut off penyajian data fasilitas pelayanan kesehatan dan data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan adalah per tanggal 1 setiap bulan.


Direktorat Perencanaan SDM Kesehatan
© Kementerian Kesehatan