Kelengkapan 2 Jenis Nakes di JOMBANG JAWA TIMUR

40,28%

29

Puskesmas Pembantu Lengkap
59,72%

43

Puskesmas Pembantu Belum Lengkap
Keterangan Kelengkapan 2 Jenis Nakes di JOMBANG JAWA TIMUR
     76% - 100% |      51% - 75% |      26% - 50% |      0% - 25%
Keterangan
     Lengkap
     Belum Lengkap

Kembali ke Tampilan Nasional

Terdapat Kekurangan 67 Nakes Untuk Mengisi Kekosongan Pustu di JOMBANG JAWA TIMUR

KabupatenPustuJenisPerawatBidan
ASNNon-ASNTotalASNNon-ASNTotal
JOMBANGPUSTU KLITIH PLANDAANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU LATSARI JAPANANPuskesmas Pembantu000011
JOMBANGPUSTU MADE TAPENPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU MOJOKRAPAK TEMBELANGPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU MURUKAN MOJOAGUNGPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU NGAMPEL KEBOANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU DADITUNGGAL BAWANGANPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU NGLELE JOGOLOYOPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU NGUSIKAN KEBOANPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU PANDANWANGI BRAMBANGPuskesmas Pembantu000112
JOMBANGPUSTU PANGLUNGAN WONOSALAMPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU JATIBANJAR BAWANGANPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU PENGAMPON KABUHPuskesmas Pembantu011011
JOMBANGPUSTU JIPORAPAH PLANDAANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU PLABUHAN PLANDAANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU PLANDI JELAKOMBOPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU PUCANGRO BLIMBING GUDOPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU PUCANGSIMO BANDARKEDUNGMULYOPuskesmas Pembantu000112
JOMBANGPUSTU PULOREJO JATIWATESPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU PULOSARI BARENGPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU REJOAGUNG PULOREJOPuskesmas Pembantu011011
JOMBANGPUSTU SAMBONGDUKUH TAMBAKREJOPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU SENDEN PETERONGANPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU SEPANYUL BLIMBING GUDOPuskesmas Pembantu000101
JOMBANGPUSTU SUGIHWARAS KESAMBEN NGOROPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU SUKOREJO PERAKPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU SUKOSARI JARAK KULONPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU SUMBERAGUNG DUKUH KLOPOPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU SUMBERAGUNG MEGALUHPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU SUMBERJO PULOLORPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU TAMBAR MAYANGANPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU TANGGUNGAN PLUMBON GAMBANGPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU TANJUNGWADUNG KABUHPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU TEJO GAMBIRANPuskesmas Pembantu011101
JOMBANGPUSTU TINGGAR BANDARKEDUNGMULYOPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU TUNGGORONO JABONPuskesmas Pembantu000011
JOMBANGPUSTU TURIPINGGIR MEGALUHPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU WONOKERTO WONOSALAMPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU WONOMERTO WONOSALAMPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU WRINGINPITU JAPANANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU SUMBERINGIN KABUHPuskesmas Pembantu011011
JOMBANGPUSTU ASEMGEDE KEBOANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU BALONGGEMEK MEGALUHPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU BANDUNG CUKIRPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU BANJARDOWO PULOLORPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU BONGKOT DUKUH KLOPOPuskesmas Pembantu000101
JOMBANGPUSTU BRUDU JOGOLOYOPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU CANDIMULYO JELAKOMBOPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU CARANGREJO BLIMBING KESAMBENPuskesmas Pembantu022022
JOMBANGPUSTU CEWENG CUKIRPuskesmas Pembantu011101
JOMBANGPUSTU CURAHMALANG SUMOBITOPuskesmas Pembantu011112
JOMBANGPUSTU DAPURKEJAMBON TAMBAKREJOPuskesmas Pembantu101000
JOMBANGPUSTU DARUREJO PLANDAANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU DUKUHMOJO MOJOAGUNGPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU GABUSBANARAN JATIWATESPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU GALENGDOWO WONOSALAMPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU GEDANGAN MOJOWARNOPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU GEDANGAN SUMOBITOPuskesmas Pembantu011202
JOMBANGPUSTU JOHOWINONG GAMBIRANPuskesmas Pembantu011101
JOMBANGPUSTU JOMBATAN JABONPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU JOMBOK PULOREJOPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU KARANGAN BARENGPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU KARANGMOJO PLANDAANPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU KATEMAS TAPENPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU KEBONDALEM BARENGPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU KEDUNGBETIK KESAMBENPuskesmas Pembantu011101
JOMBANGPUSTU KEDUNGDOWO BAWANGANPuskesmas Pembantu011000
JOMBANGPUSTU KEDUNGLOSARI TEMBELANGPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU KEDUNGPARI MOJOWARNOPuskesmas Pembantu101011
JOMBANGPUSTU KEPUHKAJANG PERAKPuskesmas Pembantu101101
JOMBANGPUSTU KERAS BRAMBANGPuskesmas Pembantu000000
JOMBANGPUSTU TUGU KESAMBEN NGOROPuskesmas Pembantu000101
Keterangan
     Sudah Terisi |      Kosong
Standar Ketenagaan Minimal

Berdasarkan Peraturan Pemerintah 28 Tahun 2024, Standar Ketenagaan Minimal (SKM) merupakan salah satu metode penyusunan perencanaan tenaga medis dan tenaga kesehatan melalui pendekatan Institusi. SKM digunakan untuk menghitung kebutuhan tenaga medis dan tenaga kesehatan sesuai dengan standar ketenagaan (jenis dan jumlah) pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang baru atau akan didirikan.


Perhitungan Kekurangan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM

Perhitungan kekurangan tenaga medis dan tenaga kesehatan berdasarkan SKM di Fasilitas Kesehatan yaitu dengan membandingkan tenaga eksisting (bezetting) yang aktif bekerja di fasilitas kesehatan dan terdata di SISDMK dengan standar masing-masing fasilitas kesehatan.
 
 
Perhitungan Kekurangan Tenaga Berdasarkan SKM
 (Kekurangan = standar - eksisting (bezetting))


Standar Ketenagaan Minimal Puskesmas Pembantu

SKM di Puskesmas Pembantu (PUSTU) mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.

Ketenagaan dimaksud merupakan 2 Jenis Tenaga Prioritas di Pustu yaitu perawat dan bidan.


Perbandingan Standar Minimal dengan Jenis Kepegawaian

Perbandingan Standar Minimal dengan Status Kepegawaian merupakan filterisasi status kepegawaian yang dapat digunakan untuk pemanfaatan tertentu. Status kepegawaian dimaksud adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN. Sehingga dalam hal filterisasi data tersebut dapat membandingkan eksisting (bezetting) :

1. Pegawai ASN (PNS dan PPPK); atau

2. SELURUH status pegawai (ASN dan Non ASN).


Persentase Kelengkapan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase kelengkapan tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang SUDAH MEMILIKI tenaga prioritas >= SKM. Puskesmas Pembantu dianggap LENGKAP apabila memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Kelengkapan Puskesmas Pembantu dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Kelengkapan = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Kelengkapan = persentase kelengkapan (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Persentase Tidak Lengkap Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase Belum Lengkap tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang MEMILIKI tenaga prioritas < SKM. Puskesmas Pembantu dianggap BELUM LENGKAP apabila tidak memiliki Puskesmas Pembantu memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Tidak Lengkap = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Tidak Lengkap = persentase tidak lengkap (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu tidak lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Gradasi Pewarnaan Peta

Gradasi warna yang menunjukkan perbedaan nilai berdasarkankelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu dengan menggunakan pewarnaan yang berbeda.

a. Merah = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 0 - 25%

b. Orange = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 26 - 50%

c. Hijau Muda = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 51 - 75%

d. Hijau Tua = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 76 - 100%


Sumber Data

Terdapat beberapa sumber data yang digunakan yaitu:

A. Master Sarana Index (MSI)

Data daftar Puskesmas Pembantu

B. Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK)

Data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan.

C. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2019 Jumlah Standar Ketenagaan Minimal di Pustu


Cut Off Data

Cut off penyajian data fasilitas pelayanan kesehatan dan data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan adalah per tanggal 1 setiap bulan.


Direktorat Perencanaan SDM Kesehatan
© Kementerian Kesehatan