Kelengkapan 2 Jenis Nakes di TIMOR TENGAH SELATAN NUSA TENGGARA TIMUR

0%

0

Puskesmas Pembantu Lengkap
100,00%

120

Puskesmas Pembantu Belum Lengkap
Keterangan Kelengkapan 2 Jenis Nakes di TIMOR TENGAH SELATAN NUSA TENGGARA TIMUR
     76% - 100% |      51% - 75% |      26% - 50% |      0% - 25%
Keterangan
     Lengkap
     Belum Lengkap

Kembali ke Tampilan Nasional

Terdapat Kekurangan 240 Nakes Untuk Mengisi Kekosongan Pustu di TIMOR TENGAH SELATAN NUSA TENGGARA TIMUR

KabupatenPustuJenisPerawatBidan
ASNNon-ASNTotalASNNon-ASNTotal
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOA SALBAITPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOLBANO KOLBANOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOTOLIN HOIBETIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KUALEU BINAUSPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LAOB POLENPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LASI KUANFATUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BABUIN SEIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LELOBATAN KAPANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BINAUS BINAUSPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU MIO PANITEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NENAS FATUMNASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NENOTES MANUFUIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NOEBANA NOEBANAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NOEBESI LILANAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NUNLEU OINLASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NUNUSUNU KUALINPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OEBAKI NOEBEBAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OEEKAM NOEBEBAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OELEON NUNUKNITIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OELEU SEIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OENAI KIEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OFU SEIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OOF TETAFPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OP NUNKOLOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU PANA SEIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU PUSU NULLEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU PUTUN NUNKOLOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SALBAIT SALBAITPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SANTIAN MANUFUIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SILLU NUNUKNITIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SKINU HAUHASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SUNU OINLASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TELUK OEEKAMPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TETAF TETAFPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TOBU TOBUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUAPAKAS KUALINPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUASENE SISOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUBMONAS TETAFPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUMU AYOTUPASPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU 2 CENDANA KOTA SOEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU ABI OENINOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BELLE KIEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BESANA SALBAITPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BIJAEPUNU KAPANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BILLA OEEKAMPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BOKONG HAUHASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BONLEU TOBUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BOTI KIEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUAT HOIBETIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUKOKO SALBAITPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUULAN KIEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FOTILO AYOTUPASPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU HANE BATU PUTIHPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KAENENO NUNUKNITIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NOEMETOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SOEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OEBESAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TAUBNENOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NUNUMEUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOBEKAMUSAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KAMPUNG BARUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU EON BESIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUKOTOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU HALMEIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU IUSMOLOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOKFEUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LELOBOKOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NETPALAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SEBOTPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TAIFTOBPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TOFENPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TOMANATPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU MAULEUMPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NIFUKIUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU PISANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TLIUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BENAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATU ONIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LILOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU MUNAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SONOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUKUSIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OINLASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KUSI UTARAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OEHANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KUANOELPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BALUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LOLIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU MNESATBUBUKPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SAINONIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATU MANUFUIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU LEONMENIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SABUNPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OELEUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SANBETPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU HAUMENIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OETUKEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU PENE SELATANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SPAHAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OEMAMANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUAFANUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BENEHEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KOLOTOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NITIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU OBAKIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SABNALAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FATUMNASIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NAIFATUPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUNISPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU BESNAMPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU ELLOPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU KIKIPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NIFULINAHPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TAEBONEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU HUETALANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU SAUBALANPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU FETO MONEPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU NUNBENAPuskesmas Pembantu000000
TIMOR TENGAH SELATANPUSTU TUNBESPuskesmas Pembantu000000
Keterangan
     Sudah Terisi |      Kosong
Standar Ketenagaan Minimal

Berdasarkan Peraturan Pemerintah 28 Tahun 2024, Standar Ketenagaan Minimal (SKM) merupakan salah satu metode penyusunan perencanaan tenaga medis dan tenaga kesehatan melalui pendekatan Institusi. SKM digunakan untuk menghitung kebutuhan tenaga medis dan tenaga kesehatan sesuai dengan standar ketenagaan (jenis dan jumlah) pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang baru atau akan didirikan.


Perhitungan Kekurangan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM

Perhitungan kekurangan tenaga medis dan tenaga kesehatan berdasarkan SKM di Fasilitas Kesehatan yaitu dengan membandingkan tenaga eksisting (bezetting) yang aktif bekerja di fasilitas kesehatan dan terdata di SISDMK dengan standar masing-masing fasilitas kesehatan.
 
 
Perhitungan Kekurangan Tenaga Berdasarkan SKM
 (Kekurangan = standar - eksisting (bezetting))


Standar Ketenagaan Minimal Puskesmas Pembantu

SKM di Puskesmas Pembantu (PUSTU) mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.

Ketenagaan dimaksud merupakan 2 Jenis Tenaga Prioritas di Pustu yaitu perawat dan bidan.


Perbandingan Standar Minimal dengan Jenis Kepegawaian

Perbandingan Standar Minimal dengan Status Kepegawaian merupakan filterisasi status kepegawaian yang dapat digunakan untuk pemanfaatan tertentu. Status kepegawaian dimaksud adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN. Sehingga dalam hal filterisasi data tersebut dapat membandingkan eksisting (bezetting) :

1. Pegawai ASN (PNS dan PPPK); atau

2. SELURUH status pegawai (ASN dan Non ASN).


Persentase Kelengkapan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase kelengkapan tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang SUDAH MEMILIKI tenaga prioritas >= SKM. Puskesmas Pembantu dianggap LENGKAP apabila memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Kelengkapan Puskesmas Pembantu dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Kelengkapan = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Kelengkapan = persentase kelengkapan (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Persentase Tidak Lengkap Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase Belum Lengkap tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang MEMILIKI tenaga prioritas < SKM. Puskesmas Pembantu dianggap BELUM LENGKAP apabila tidak memiliki Puskesmas Pembantu memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Tidak Lengkap = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Tidak Lengkap = persentase tidak lengkap (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu tidak lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Gradasi Pewarnaan Peta

Gradasi warna yang menunjukkan perbedaan nilai berdasarkankelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu dengan menggunakan pewarnaan yang berbeda.

a. Merah = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 0 - 25%

b. Orange = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 26 - 50%

c. Hijau Muda = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 51 - 75%

d. Hijau Tua = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 76 - 100%


Sumber Data

Terdapat beberapa sumber data yang digunakan yaitu:

A. Master Sarana Index (MSI)

Data daftar Puskesmas Pembantu

B. Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK)

Data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan.

C. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2019 Jumlah Standar Ketenagaan Minimal di Pustu


Cut Off Data

Cut off penyajian data fasilitas pelayanan kesehatan dan data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan adalah per tanggal 1 setiap bulan.


Direktorat Perencanaan SDM Kesehatan
© Kementerian Kesehatan