Kelengkapan 2 Jenis Nakes di SUMBA TIMUR NUSA TENGGARA TIMUR

30,00%

24

Puskesmas Pembantu Lengkap
70,00%

56

Puskesmas Pembantu Belum Lengkap
Keterangan Kelengkapan 2 Jenis Nakes di SUMBA TIMUR NUSA TENGGARA TIMUR
     76% - 100% |      51% - 75% |      26% - 50% |      0% - 25%
Keterangan
     Lengkap
     Belum Lengkap

Kembali ke Tampilan Nasional

Terdapat Kekurangan 96 Nakes Untuk Mengisi Kekosongan Pustu di SUMBA TIMUR NUSA TENGGARA TIMUR

KabupatenPustuJenisPerawatBidan
ASNNon-ASNTotalASNNon-ASNTotal
SUMBA TIMURPUSTU KONDAMARA LEWAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KOTA KAWAU KATAKAPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU KUTA KANATANGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAHIRU MAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAIHAU LEWA TIDAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAILANJANG TANARAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAILUNGGI LAILUNGGIPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU LAIMBONGA KATAKAPuskesmas Pembantu011101
SUMBA TIMURPUSTU LAIMETA KAMBATA MAPAMBUHANGPuskesmas Pembantu112000
SUMBA TIMURPUSTU LAINDEHA KAWANGUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAINJANJI BAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAIPANDAK BAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU LAIRURU MELOLOPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU LAMBAKARA MANGILIPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU LATENA BAINGPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU LUKUKAMARU PAMBOTA NJARAPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU LULUNDILU MAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MAHANIWA LAILUNGGIPuskesmas Pembantu101000
SUMBA TIMURPUSTU MAHUBOKUL KAMBATA MAPAMBUHANGPuskesmas Pembantu000011
SUMBA TIMURPUSTU MAKAMENGGIT NGGOAPuskesmas Pembantu022011
SUMBA TIMURPUSTU MANDAHU KOMBAPARIPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MARADA MUNDI KAMBATA MAPAMBUHANGPuskesmas Pembantu112011
SUMBA TIMURPUSTU MATAWAI MARINGGU KATAKAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MAUBOKUL KAWANGUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MAURAMBA KATAKAPuskesmas Pembantu011101
SUMBA TIMURPUSTU MBATAKAPIDU WAINGAPUPuskesmas Pembantu213011
SUMBA TIMURPUSTU MBATAPUHU RAMBANGARUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MEHANG MATA KANANGGARPuskesmas Pembantu000011
SUMBA TIMURPUSTU MEURUMBA KATAKAPuskesmas Pembantu022000
SUMBA TIMURPUSTU MONDU KANATANGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU NAPU RAMBANGARUPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU NGARU KANORU MELOLOPuskesmas Pembantu000011
SUMBA TIMURPUSTU PABERA MANERA KANANGGARPuskesmas Pembantu000101
SUMBA TIMURPUSTU PALAKA HEMBI KAWANGUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU PATAMAWAI MAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU PATAWANG MELOLOPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU PINDU HURANI MALAHARPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU PRAIBAKUL KOMBAPARIPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU PRAIMBANA KANANGGARPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU PRAING KAREHA MALAHARPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU PRAIPAHA NGGOAPuskesmas Pembantu101033
SUMBA TIMURPUSTU PRAISALURA NGGONGIPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU PULU PANJANG NGGOAPuskesmas Pembantu101011
SUMBA TIMURPUSTU RAKAWATU LEWAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU RAMUK LAILUNGGIPuskesmas Pembantu000011
SUMBA TIMURPUSTU RINDI TANARAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MAIDANG KAMBATA MAPAMBUHANGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU MBURUKULU MANGILIPuskesmas Pembantu112101
SUMBA TIMURPUSTU NDAPAYAMI KANATANGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU TAMBURI TANARAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU TAMMA MANGILIPuskesmas Pembantu101011
SUMBA TIMURPUSTU TANDULA JANGGA NGGOAPuskesmas Pembantu011022
SUMBA TIMURPUSTU TARIMBANG BANGGAWATUPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU PAMBURU MANGILIPuskesmas Pembantu011101
SUMBA TIMURPUSTU UMALULU MELOLOPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU UMAMANU LEWA TIDAHUPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU WAHANG LAILUNGGIPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU WAIKANABU MALAHARPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU WANGA MELOLOPuskesmas Pembantu000011
SUMBA TIMURPUSTU WATUHADANG MELOLOPuskesmas Pembantu011000
SUMBA TIMURPUSTU WUNGA RAMBANGARUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU 3 KAMBANIRU KAMBANIRUPuskesmas Pembantu101101
SUMBA TIMURPUSTU 7 LAMBANAPU KAMBANIRUPuskesmas Pembantu202000
SUMBA TIMURPUSTU BIDIPRAING LEWA TIDAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU HAIKATAPU TANARAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU HAMBAPRAING KANATANGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU HAMBAWUTANG NGADU NGALAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU HANGGARORU TANARAINGPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU HARAY MAHUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU JANGGAMANGU NGGONGIPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KABANDA NGADU NGALAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KADAHANG RAMBANGARUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KAKAHA NGADU NGALAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KALAMBA RAMBANGARUPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KAMBATABUNDUNG KATAKAPuskesmas Pembantu011011
SUMBA TIMURPUSTU KARERA JANGGA KANANGGARPuskesmas Pembantu022011
SUMBA TIMURPUSTU KATAKA KATAKAPuskesmas Pembantu011022
SUMBA TIMURPUSTU KATIKU LUKU TANARARAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KATIKU WAI TANARARAPuskesmas Pembantu000000
SUMBA TIMURPUSTU KATIKUTANA TANARARAPuskesmas Pembantu000000
Keterangan
     Sudah Terisi |      Kosong
Standar Ketenagaan Minimal

Berdasarkan Peraturan Pemerintah 28 Tahun 2024, Standar Ketenagaan Minimal (SKM) merupakan salah satu metode penyusunan perencanaan tenaga medis dan tenaga kesehatan melalui pendekatan Institusi. SKM digunakan untuk menghitung kebutuhan tenaga medis dan tenaga kesehatan sesuai dengan standar ketenagaan (jenis dan jumlah) pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang baru atau akan didirikan.


Perhitungan Kekurangan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM

Perhitungan kekurangan tenaga medis dan tenaga kesehatan berdasarkan SKM di Fasilitas Kesehatan yaitu dengan membandingkan tenaga eksisting (bezetting) yang aktif bekerja di fasilitas kesehatan dan terdata di SISDMK dengan standar masing-masing fasilitas kesehatan.
 
 
Perhitungan Kekurangan Tenaga Berdasarkan SKM
 (Kekurangan = standar - eksisting (bezetting))


Standar Ketenagaan Minimal Puskesmas Pembantu

SKM di Puskesmas Pembantu (PUSTU) mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.

Ketenagaan dimaksud merupakan 2 Jenis Tenaga Prioritas di Pustu yaitu perawat dan bidan.


Perbandingan Standar Minimal dengan Jenis Kepegawaian

Perbandingan Standar Minimal dengan Status Kepegawaian merupakan filterisasi status kepegawaian yang dapat digunakan untuk pemanfaatan tertentu. Status kepegawaian dimaksud adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN. Sehingga dalam hal filterisasi data tersebut dapat membandingkan eksisting (bezetting) :

1. Pegawai ASN (PNS dan PPPK); atau

2. SELURUH status pegawai (ASN dan Non ASN).


Persentase Kelengkapan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase kelengkapan tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang SUDAH MEMILIKI tenaga prioritas >= SKM. Puskesmas Pembantu dianggap LENGKAP apabila memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Kelengkapan Puskesmas Pembantu dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Kelengkapan = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Kelengkapan = persentase kelengkapan (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Persentase Tidak Lengkap Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase Belum Lengkap tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang MEMILIKI tenaga prioritas < SKM. Puskesmas Pembantu dianggap BELUM LENGKAP apabila tidak memiliki Puskesmas Pembantu memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Tidak Lengkap = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Tidak Lengkap = persentase tidak lengkap (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu tidak lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Gradasi Pewarnaan Peta

Gradasi warna yang menunjukkan perbedaan nilai berdasarkankelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu dengan menggunakan pewarnaan yang berbeda.

a. Merah = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 0 - 25%

b. Orange = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 26 - 50%

c. Hijau Muda = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 51 - 75%

d. Hijau Tua = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 76 - 100%


Sumber Data

Terdapat beberapa sumber data yang digunakan yaitu:

A. Master Sarana Index (MSI)

Data daftar Puskesmas Pembantu

B. Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK)

Data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan.

C. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2019 Jumlah Standar Ketenagaan Minimal di Pustu


Cut Off Data

Cut off penyajian data fasilitas pelayanan kesehatan dan data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan adalah per tanggal 1 setiap bulan.


Direktorat Perencanaan SDM Kesehatan
© Kementerian Kesehatan