Kelengkapan 2 Jenis Tenaga Standar Ketenagaan Minimal di ACEH TENGAH ACEH

0,00%

0

Puskesmas Pembantu Sudah Memenuhi Lengkap
100,00%

46

Puskesmas Pembantu Belum Memenuhi Lengkap
Keterangan Kelengkapan 2 Jenis Tenaga Standar Ketenagaan Minimal di ACEH TENGAH ACEH
     76% - 100% |      51% - 75% |      26% - 50% |      0% - 25%
Keterangan
     Lengkap
     Belum Lengkap

Kembali ke Tampilan Nasional

Terdapat Kekurangan 92 Nakes ASN Untuk Memenuhi Standar Minimal Pustu di ACEH TENGAH ACEH

KabupatenPustuJenisPerawatBidan
ACEH TENGAHPUSTU KUTE PANANG KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KUYUN CELALAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU LUKUB SABUN TENGAH KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BERAWANG DEWAL JAGONGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU MERAH SAID JAGONGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU OWAQ KETAPANG NUSANTARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU PANTAN JERIK KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU PANTAN NANGKA LINGEPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU PAYA TAMPU PAMARPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU REJEWALI KETOLPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU TANOH ABU ATU LINTANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU TAPAK MOGE TIMUR KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU TENEBUK KAMPUNG BARU SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU PAYA JEGET PEGASINGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU TOWERAN TOA LUT TAWARPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU UMANG BEBESENPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU WIH BAKONG SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU WIH LAH PEGASINGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU WIH NONGKAL KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU TEBES LUES BIESPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU ARUL GELE SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU ARUL KUMER TIMUR SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU ATU GOGOP KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU ATU LINTANG ATU LINTANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU ATU PAYUNG BINTANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BAH KEKUYANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BIES PENENTANAN BIESPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BLANG GELE BEBESENPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BUKIT EWIH TAMI DELEM KEBAYAKANPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BURNI BIUS SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU BUTER KETOLPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU CANG DURI KETOLPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU DEPET INDAH CELALAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU EMPU BALIK KUTE PANANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU GAYO MURNI ATU LINTANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU GEGARANG JAGONGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU GENTING GERBANG SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU JAMAT KETAPANG NUSANTARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU JERATA SILIH NARAPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KARANG AMPAR KEKUYANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KARANG BAYUR BIESPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KEKUYANG KEKUYANGPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KELUPAK MATA KEBAYAKANPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPUSTU KENAWAT LUT TAWARPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPustu SintepPuskesmas Pembantu0/10/1
ACEH TENGAHPustu Paya TumpiPuskesmas Pembantu0/10/1
Keterangan
     Sudah Sesuai SKM |      Belum Sesuai SKM
Standar Ketenagaan Minimal

Berdasarkan Peraturan Pemerintah 28 Tahun 2024, Standar Ketenagaan Minimal (SKM) merupakan salah satu metode penyusunan perencanaan tenaga medis dan tenaga kesehatan melalui pendekatan Institusi. SKM digunakan untuk menghitung kebutuhan tenaga medis dan tenaga kesehatan sesuai dengan standar ketenagaan (jenis dan jumlah) pada Fasilitas Pelayanan Kesehatan yang baru atau akan didirikan.


Perhitungan Kekurangan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM

Perhitungan kekurangan tenaga medis dan tenaga kesehatan berdasarkan SKM di Fasilitas Kesehatan yaitu dengan membandingkan tenaga eksisting (bezetting) yang aktif bekerja di fasilitas kesehatan dan terdata di SISDMK dengan standar masing-masing fasilitas kesehatan.
 
 
Perhitungan Kekurangan Tenaga Berdasarkan SKM
 (Kekurangan = standar - eksisting (bezetting))


Standar Ketenagaan Minimal Puskesmas Pembantu

SKM di Puskesmas Pembantu (PUSTU) mengacu pada Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas.

Ketenagaan dimaksud merupakan 2 Jenis Tenaga Prioritas di Pustu yaitu perawat dan bidan.


Perbandingan Standar Minimal dengan Jenis Kepegawaian

Perbandingan Standar Minimal dengan Status Kepegawaian merupakan filterisasi status kepegawaian yang dapat digunakan untuk pemanfaatan tertentu. Status kepegawaian dimaksud adalah Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non ASN. Sehingga dalam hal filterisasi data tersebut dapat membandingkan eksisting (bezetting) :

1. Pegawai ASN (PNS dan PPPK); atau

2. SELURUH status pegawai (ASN dan Non ASN).


Persentase Kelengkapan Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase kelengkapan tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang SUDAH MEMILIKI tenaga prioritas >= SKM. Puskesmas Pembantu dianggap LENGKAP apabila memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Kelengkapan Puskesmas Pembantu dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Kelengkapan = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Kelengkapan = persentase kelengkapan (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Persentase Tidak Lengkap Tenaga Prioritas Berdasarkan SKM di Indonesia

Persentase Belum Lengkap tenaga prioritas berdasarkan SKM merupakan Puskesmas Pembantu yang MEMILIKI tenaga prioritas < SKM. Puskesmas Pembantu dianggap BELUM LENGKAP apabila tidak memiliki Puskesmas Pembantu memiliki jumlah tenaga minimal untuk 2 jenis tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu.

Perhitungan Persentase Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap dilakukan pada masing-masing Provinsi dan Kabupaten/Kota

(Tidak Lengkap = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas/Total Puskesmas Pembantu * 100%)

Note:

Tidak Lengkap = persentase tidak lengkap (%)

Jumlah Puskesmas Pembantu tidak lengkap Tenaga Prioritas = Jumlah Puskesmas Pembantu Tidak Lengkap Tenaga Prioritas dalam Provinsi/Kabupaten/Kota

Total Puskesmas Pembantu = Total Puskesmas Pembantu dalam Provinsi/Kabupaten/Kota


Gradasi Pewarnaan Peta

Gradasi warna yang menunjukkan perbedaan nilai berdasarkankelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu dengan menggunakan pewarnaan yang berbeda.

a. Merah = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 0 - 25%

b. Orange = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 26 - 50%

c. Hijau Muda = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 51 - 75%

d. Hijau Tua = Pemerintah Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang memiliki persentasekelengkapan tenaga prioritas di Puskesmas Pembantu sebesar 76 - 100%


Sumber Data

Terdapat beberapa sumber data yang digunakan yaitu:

A. Master Sarana Index (MSI)

Data daftar Puskesmas Pembantu

B. Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK)

Data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan.

C. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2019 Jumlah Standar Ketenagaan Minimal di Pustu


Cut Off Data

Cut off penyajian data fasilitas pelayanan kesehatan dan data eksisting (bezetting) tenaga medis dan tenaga kesehatan adalah per tanggal 1 setiap bulan.


Direktorat Perencanaan SDM Kesehatan
© Kementerian Kesehatan